Tulisan ringan masa SMP ini sebenarnya dah lama di posting di blog lama ku. Dikarenakan blog ini yang menjadi penerusnya, maka tullisan Aku, Perasaanku, Kamu dan Perasaanmu di adaptasikan ke blog ini. Yang pada intinya, "Setiap WaktuTakPernah Terlewat Tanpa Makna".
Selamat membaca . . . !
Ku tak pernah bisa mencintaimuMenjaga hatimu . . .
dan slalu tak pernah bisa . . .
Miliki ku sepenuh jiwamu. . .
Hati bukanlah sebuah mata
Hati bukanlah sebuah tangan
Yang bisa dengan mudah kau atur
Berjuta warna pelangi di dalam hatiSejenak luluh bergeming menjauh pergi . . .
Tak ada lagi cahaya suci
Semuan nada beranjak . . . Aku terdiam sepi.
Dengarlah matahariku
Suara tangisanku . . .
Ku bersedih karena panah cinta menusuk jantungku . . .
Ucapkan matahariku
Puisi tentang hidupku
Yang tak mampu menaklukan waktu.
Kau hancurkan aku dengan sikapmu . . .Tak sadarkah kau telah menyakitiku
Lelah hati ini meyakinkanmu
Cinta ini membunuhku . . .
Mungkin . . .
Tuk selamanya rasa ini
Kan ku kenang
Karena ku tak pernah melupakanmu
Berjuta hal dapat ku simpan
Namun tak bisa . . .
Tuk sembunyikan perasaan ini
Maaf karena aku menyayangimu
Sepenuh hatiku
Ku . . . merasa senang
Karena bisa dekat denganmu
Tapi ku tahu . . .
Bahwa ku tak mungkin tuk memilikimu
Sadarkah kamu . . .
Karena sikapmu pula
Yang membuat aku ragu
Tuk katakan itu . . .
Ku dekat denganmu
Bukan berarti kau miliku
Tiap kau didepanku
Hati ini merasa
seolah orang yang kau lihat
Bukan aku . . .
Tapi orang lain . . .
Orang yang Kau sayangi . . .
Dapatkah aku . . .
Menjadi orang itu
Yakin kan aku degan ucapkan
"Ku suka itu. . . "
0 komentar:
Post a Comment